RajaBackLink.com

Home / Headline

Rabu, 17 Januari 2024 - 05:56 WIB

Kapolres Gowa Pimpin Pelatihan Pengawalan VVIP Pemilu 2024

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // GOWA-SULSEL, Kapolres Gowa, AKBP R.T.S Simanjuntak, S.H., S.I.K., M.M., M.I.K., didampingi Kabag Ops KOMPOL Darwis, SH, memimpin pelatihan pengawalan VVIP Capres/Cawapres Pemilu tahun 2024. Acara dilaksanakan di Aula Endra Dharmalaksana Polres Gowa, Selasa (16/01/2023) Siang.

 

Pada pelatihan ini tidak hanya diberikan pelajaran teori, tetapi juga mencakup praktek pengawalan VVIP bertempat di lapangan apel Azhabur Rifky, dipimpin Kabag Ops KOMPOL Darwis, SH yang melibatkan seluruh peserta Tim Kawal VVIP Capres/Cawapres dalam simulasi.

Baca Juga :  Jelang HUT Bhayangkara Ke 76, Kapolsek Tompobulu Berikan Bantuan Ke Masjid

Kapolres Gowa, AKBP R.T.S Simanjuntak, S.H., S.I.K., M.M., M.I.K berharap, seluruh peserta pelatihan pengawalan VVIP memiliki rasa bangga dan kehormatan dalam setiap tugas yang diembannya, khususnya saat memasuki tahapan pemilu 2024.

 

Baca Juga :  Tingkatkan Kemampuan Jelang Pemilu, Personel Satlantas Polres Gowa Ikuti Pelatihan Turjawali

“Semua peserta pelatihan diharapkan dapat memahami pelajaran yang diberikan baik terori maupun praktek sehingga dalam melaksanakan tugas dapat optimal demi kelancaran pengamanan VVIP selama pelaksanaan Pemilu,” ucap Kapolres.

Kegiatan ini diselenggarakan dengan tujuan untuk meningkatkan kesiapan dan profesionalisme tim pengawalan VVIP dalam mengamankan proses Pemilihan umum tahun 2024 di Kabupaten Gowa.

Humas Polres Gowa

Berita ini 31 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Ketua Persit KCK Gabungan Kostrad Gelar Olahraga Bersama dan Berbagi Kasih

Headline

Ketua Persit KCK Gabungan Kostrad Gelar Olahraga Bersama dan Berbagi Kasih
Kasdam XIV/Hsn Mewakili Pangdam Menyaksikan Tayangan HUT Bhayangkara Ke-78 Melalui Live Streaming

Headline

Kasdam XIV/Hsn Mewakili Pangdam Menyaksikan Tayangan HUT Bhayangkara Ke-78 Melalui Live Streaming
PNBP Pasca Produksi 10 % Dirasa Bentuk Penindasan Terhadap Nelayan, Nelayan Menolak Keras!!

Daerah

PNBP Pasca Produksi 10 % Dirasa Bentuk Penindasan Terhadap Nelayan, Nelayan Menolak Keras!!
DKI Jakarta Bagikan Paket Masker, Handsanitizer, Sarung Tangan, Dan Makan Siang Jumat Berkah Di Warakas Jakarta Utara.

Headline

DKI Jakarta Bagikan Paket Masker, Handsanitizer, Sarung Tangan, Dan Makan Siang Jumat Berkah Di Warakas Jakarta Utara.
Polri Ungkap 2 Kasus Penghimpunan Dana Ilegal yang Rugikan Warga Hingga Triliunan

Headline

Polri Ungkap 2 Kasus Penghimpunan Dana Ilegal yang Rugikan Warga Hingga Triliunan
Nongkrong Sore, Pangdam XIV/Hsn Bersama Awak Media Hilangkan Sekat*

Headline

Nongkrong Sore, Pangdam XIV/Hsn Bersama Awak Media Hilangkan Sekat*
Commander Wish Pagi Hari, Bentuk Pelayanan Polisi Kepada Masyarakat

Headline

Commander Wish Pagi Hari, Bentuk Pelayanan Polisi Kepada Masyarakat
DPW Ormas Rampas Setia 08 Sulsel Gelar Pertemuan Strategis Dengan Kapten H. Andi Jamaluddin Asshaf dan Akmar Akifirman

Headline

DPW Ormas Rampas Setia 08 Sulsel Gelar Pertemuan Strategis Dengan Kapten H. Andi Jamaluddin Asshaf dan Akmar Akifirman