RajaBackLink.com

Home / Headline

Selasa, 12 April 2022 - 07:13 WIB

Patroli Malam Satuan Samapta Polres Takalar Cegah Kenakalan Remaja 

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com // TakalarSulsel, Guna menciptakan Kamtibmas yang kondusif selama ibadah bulan suci Ramadan 1443 Hijriah tahun 2022, Polres Takalar melaksanakan Patroli malam dan menjelang waktu sahur dalam upaya pencegahan kenakalan remaja.

Dalam Patroli tersebut Polres Takalar melibatkan Satuan Fungsi Samapta selaku satuan terdepan dalam giat Patroli sebagai upaya preventif, Selasa (12/4) dini hari.

Kapolres Takalar, AKBP Gotam Hidayat, S.I.K. , M.Si melalui Kasat Samapta, AKP Sudirman, SH mengatakan Patroli di waktu malam hingga dini hari / jelang sahur dilaksanakan untuk mengantisipasi gangguan Kamtibmas dan mencegah kenakalan remaja berupa aksi tawuran, bermain petasan, dan balap liar selama bulan suci Ramadhan 1443 H di wilayah Kabupaten Takalar

Baca Juga :  Wakapolres Gowa Pimpin Latpra Ops Patuh 2022 

Sejumlah tempat yang didatangi lanjut Kasat Samapta, termasuk di wilayah kecamatan Mappakasunggu, Sanrobone, Polongbangkeng Selatan, Mangarabombang dan lokasi pusat keramaian utamanya di sekitaran kota yang berada di wilayah kecamatan Pattalassang serta tempat-tempat lain yang di anggap rawan.

Baca Juga :  Waaah!!! Wakapolres Lahat Berang?

“Dalam kegiatan ini, petugas juga mengimbau anak-anak maupun remaja yang di dapati petugas Patroli untuk tidak melakukan aksi balapan liar, bermain petasan, serta tidak berkumpul atau berkerumun dan diminta segera pulang ke rumah karena mengingat situasi masih pandemi Covid-19″, pungkas Kasat Samapta AKP Sudirman, SH.

Muhammad Yusuf Hading

Berita ini 75 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Peristiwa Berdarah Di Tugu Simpang Tiga Desa Pajar Bulan Tanjung Sakti Pumi. Polisi Ringkus Pelaku Penganiayaan.

Headline

Peristiwa Berdarah Di Tugu Simpang Tiga Desa Pajar Bulan Tanjung Sakti Pumi. Polisi Ringkus Pelaku Penganiayaan.
Polri Siapkan Upaya Mitigasi Cegah Penyebaran PMK Hewan Ternak

Headline

Polri Siapkan Upaya Mitigasi Cegah Penyebaran PMK Hewan Ternak
Breaking News: Terjadi Kemacetan Panjang Di Jalan Lintas Sumatera

Headline

Breaking News: Terjadi Kemacetan Panjang Di Jalan Lintas Sumatera
Panglima koops Udara II Menutup Turnamen Turnamen Sepak Bola Dirgantara Cup XXVI.EditorDEVIANA—Agustus 25, 2024

Headline

Panglima koops Udara II Menutup Turnamen Turnamen Sepak Bola Dirgantara Cup XXVI.EditorDEVIANA—Agustus 25, 2024
BEM SI SEBUT AKSINYA DAMAI DAN ASPIRASI TERSAMPAIKAN DENGAN BAIK*

Headline

BEM SI SEBUT AKSINYA DAMAI DAN ASPIRASI TERSAMPAIKAN DENGAN BAIK*
2.850 Personel Polri Raih Penghargaan Kapolri

Headline

2.850 Personel Polri Raih Penghargaan Kapolri
Viral! Aksi Bajing Loncat Terekam Video Amatir Milik Warga

Headline

Viral! Aksi Bajing Loncat Terekam Video Amatir Milik Warga
PENONTON DI VENUE LAYAR PON XX PAPUA JADI SASARAN SERBUAN VAKSIN MARITIM TNI AL

Headline

PENONTON DI VENUE LAYAR PON XX PAPUA JADI SASARAN SERBUAN VAKSIN MARITIM TNI AL