RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 28 Mei 2022 - 12:12 WIB

Polsek Marbo Gencarkan Vaksinasi Presisi 

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALAR-SULSEL, Kepolisian Sektor (Polsek) Mangarabombang (Marbo) Polres Takalar terus menggencarkan Vaksinasi Presisi dengan melaksanakan kegiatan Vaksinasi Massal Presisi dihalaman kantor Polsek Marbo Polres Takalar, (Sabtu, 28/05/2022)

Untuk meningkatkan animo masyarakat untuk divaksin, pihak Polsek Marbo Polres Takalar menyediakan hadiah Door Prize bagi masyarakat yang selesai Vaksin.

Kapolsek Marbo Polres Takalar IPTU Andi Aldiansyah. SE mengatakan “kami mengadakan Vaksinasi massal ini untuk meningkatkan pencapaian target vaksinasi baik itu vaksin 1,2 maupun booster, kami dari Polsek Marbo tidak bosan- bosannya untuk melakukan baik itu himbauan maupun pelaksanaan Vaksin itu sendiri”

Baca Juga :  Wakapolres Gowa Pimpin Latpra Ops Patuh 2022 

“Kami dari Polsek Marbo Polres Takalar vaksinasi bekerjasama UPT PKM Mangarabombang serta seluruh kepala Desa di Mangarabombang berharap animo masyarakat yang ada di kecamatan Mangarabombang datang melaksanakan Vaksinasi 1,2 dan Booster dan di sini kami genjot capaian Vaksin Booster mudah-mudahan target yang saya inginkan bisa tercapai, lanjut Kapolsek Mangarabombang IPTU Andi Aldiansyah. SE

Baca Juga :  Peringatan Dini Cuaca Ekstrem, Polisi Himbau Masyarakat Kab Gowa Waspada

Polsek Marbo Polres Takalar menyiapkan 200 (dua ratus) paket sembako serta hadiah Door Prize seperti kipas angin, dispenser, Rice cooker dan ditambah 25 paket sembako serta selusin baju daster dari Polres Takalar.

Muhammad Yusuf Hading (Kaperwil Sulsel)

Berita ini 87 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Kapolres Takalar Bersama Dandim 1426/Takalar Kunjungi Pos Pam Ketupat Takalar 2022 

Headline

Kapolres Takalar Bersama Dandim 1426/Takalar Kunjungi Pos Pam Ketupat Takalar 2022 
BREAKING NEWS : Presiden Prabowo Menginstruksikan Kementerian ESDM, Mengaktifkan Kembali Pengecer Gas LPG 3Kg

Headline

BREAKING NEWS : Presiden Prabowo Menginstruksikan Kementerian ESDM, Mengaktifkan Kembali Pengecer Gas LPG 3Kg

Headline

CV. BINTANG JAYA ARTHA Turut Berpartisipasi Dalam Open Donasi Terhadap KPM PKH Desa Lematang LAMSEL.
BOIKOT NASI PADANG ?

Headline

BOIKOT NASI PADANG ?
Berjalan Kaki, Tim Vaksinator Bersinergi Bhabinkamtibmas di Gowa Door To Door Ke Rumah Warga

Headline

Berjalan Kaki, Tim Vaksinator Bersinergi Bhabinkamtibmas di Gowa Door To Door Ke Rumah Warga
Jelang Nataru, Personil Sat Samapta Polres Gowa Berpatroli Ke Gereja-Gereja

Headline

Jelang Nataru, Personil Sat Samapta Polres Gowa Berpatroli Ke Gereja-Gereja
Terus Dukung Program Pemerintah, 694 Masyarakat Belinyu Kembali Tervaksin Oleh Serbuan Lanal Babel

Daerah

Terus Dukung Program Pemerintah, 694 Masyarakat Belinyu Kembali Tervaksin Oleh Serbuan Lanal Babel
Menkominfo Imbau Penerima dan Penyelenggara Vaksinasi Lindungi Data Pribadi

Covid 19

Menkominfo Imbau Penerima dan Penyelenggara Vaksinasi Lindungi Data Pribadi