RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 9 April 2022 - 09:06 WIB

Ramadan Penuh Berkah, Kapolsek Galut Bersama Bhayangkari Berbagi Takjil

MUHAMMAD YUSUF HADING - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALARSULSEL, Bulan Suci Ramadan adalah bulan penuh berkah, bulan dimana kita harus berbuat amalan untuk lebih banyak mendapatkan pahala.

Momen itulah yang digunakan oleh Kapolsek Galut Polres Takalar, AKP Napa bersama personilnya turun kejalan membagikan takjil buka puasa kepada para pengguna jalan di depan Polsek Galut, Jalan Bauru Dg Gau, Kelurahan Bontolebang, Kecamatan Galut, Kabupaten Takalar, Jum’at 08/04/2022 sore.

Baca Juga :  Terapkan Digitalisasi Perizinan, Menkominfo: Tahun 2020 PNBP Capai Rp 25,5 T

Didampingi Ketua Bhayangkari Ranting Galut Ny. Armayanti Asmir bersama sejumlah pengurus Bhayangkari lainnya, tampak terlihat bersemangat membagikan 250 paket makanan dan minuman untuk dibagikan kepada pengguna jalan yang melintas.

Kapolsek AKP Napa mengungkapkan terima kasih kepada personilnya yang menanamkan rasa kekeluargaan dan peduli terhadap sesama sehingga kegiatan berbagi takjil kepada masyarakat dapat terlaksana dengan baik,” jelasnya.

Baca Juga :  Pimpim Apel Pagi Kapolres Gowa Terus Ajak Personil Dukung Giat Vaksinasi 

Hal ini dilakukan semata mata hanya untuk mendekatkan diri dengan masyarakat sehingga tidak ada jarak antara masyarakat dengan Polri selain itu kegiatan tersebut adalah untuk mendapatkan pahala di Bulan Penuh Berkah.

“Semoga apa yang dilakukan dapat bermanfaat dan bernilai ibadah dihadapan Allah SWT” Ujar Kapolsek.

Muhammad Yusuf Hading

Berita ini 224 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Kapolres Gowa Hadiri Pembukaan Pertandingan Tennis Antar Instansi Polda Sulsel 

Headline

MAHFUD MEMPERMAINKAN AGAMA

Headline

Kapolres Takalar Bersama Forkopimda Sambut Kepala Negara Beserta Rombongan Dalam Rangka Kunjungan Kerja di Kabupaten Takalar

Headline

Kapolres Takalar Tinjau Pelaksanaan Vaksin Massal di Desa Bontokassi 

Headline

Hadiri Pembukaan MTQ Ke-44 Tingkat Kabupaten, Ini Harapan Kapolres Gowa

Headline

Jalin Kekompakan, Danramil-05/Cilincing Bersama Mitra Jaya Adakan Acara Purna Tugas Anggota

Headline

Tipidnarkoba Polda Sulsel Berhasil Mengungkap Peredaran Narkoba Jenis Sabu di Sidenreng Rappang 

Berita Sumatera

Prostitusi Diduga Berkedok Terapis, Ustadz Martono Akan Unjuk Rasa di Depan Chinergi SPA Jalan Abdula Lubis Medan