RajaBackLink.com

Home / Headline

Kamis, 11 November 2021 - 11:25 WIB

Kapolres Takalar Pimpin Sertijab Tiga Kapolsek Jajaran Polres Takalar

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM//TAKALAR-Kapolres Takalar AKBP Beny Murjayanto kembali memimpin Serah Terima Jabatan 3 (Tiga) Kapolsek Jajaran Polres Takalar di lapangan apel Polres Takalar, Kamis pagi (11/11/2021).

Upacara Serah Terima Jabatan 3 (tiga) Kapolsek ini dimulai pukul 08.00 Wita dipimpin langsung oleh Kapolres Takalar AKBP Beny Murjayanto S.I.K, M.H dengan diikuti oleh para PJU Polres Takalar, para Kapolsek Jajaran, dan para Perwira dan Bintara Polres Takalar.

“Hari ini kita melaksanakan salah satu momen dinamika dalam tugas sebagai anggota Polri dimana rotasi mutasi dalam Institusi adalah hal yang wajar dan biasa sebagai bentuk pembinaan karier anggota Polri” terang AKBP Beny Murjayanto S.I.K, M.H saat memberikan sambutannya.

Baca Juga :  Kejakasaan Negeri Pidie Jaya Serahkan Sembako Untuk Dayah Darusa'adah, Wujud Syukur HUT Adhyaksa Ke 62

” Saya ucapkan Terimakasih kepada pejabat lama atas pengabdian dan dedikasi untuk berjalannya tugas dan tanggung jawab kita bersama sama, semoga semakin sukses ditempat/jabatan yang baru dan cemerlang dalam karier. Selanjutnya kami ucapkan selamat kepada pejabat baru, mari bersama sama kita mengabdi memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat Takalar”, lanjutnya.

Adapun Serah Terima Jabatan yang dilaksanakan berdasarkan Surat Keputusan Kapolda Sulawesi-Selatan Nomor KEP/1058/X/2021 tanggal 29 Oktober 2021, yakni :

Baca Juga :  Konflik Kepengurusan Ormas GNPK-RI Pimpinan Wilayah Vs Pimpinan Daerah Kian Memanas!

Kapolsek Pattallassang dari pejabat lama AKP Kamiseng berganti pejabat baru IPTU Sadi Winarko.

Kapolsek Polsel dari pejabat lama AKP Idrus, SH berganti pejabat baru IPTU Tjandra Arista.

Kapolsek Marbo dari pejabat lama IPTU Sadi Winarko berganti pejabat baru IPTU Andi Aldiansyah, SE.

Setelah pelaksanaan Upacara Serah Terima Jabatan, acara dilanjutkan dengan foto bersama pejabat lama dan pejabat baru dipimpin oleh Kapolres Takalar AKBP Beny Murjayanto dengan tetap menerapkan Protokol Kesehatan.

Biro Makassar

Berita ini 22 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Tinjau Vaksinasi Di SMP Negeri 1 Galut, Kapolres Takalar Beri Apresiasi Petugas Vaksinator 

Headline

Tinjau Vaksinasi Di SMP Negeri 1 Galut, Kapolres Takalar Beri Apresiasi Petugas Vaksinator 
Mafia Tanah Perampasan Hak Lahan Warga Oleh PT. BINA AGRO BERKEMBANG LESTARI.( BABL.) Dan Diduga Melibatkan Oknum Mantan Kades Kubu.

Headline

Mafia Tanah Perampasan Hak Lahan Warga Oleh PT. BINA AGRO BERKEMBANG LESTARI.( BABL.) Dan Diduga Melibatkan Oknum Mantan Kades Kubu.
Pangdam Hasanuddin Resmikan Perumahan Prajurit dan Menerima Hibah Pos Ramil*

Headline

Pangdam Hasanuddin Resmikan Perumahan Prajurit dan Menerima Hibah Pos Ramil*

Headline

Polres Maros Beserta Polsek Jajaran Serentak Salurkan Bantuan Sembako Kepada Warga Pra Sejahtera
Kasdam Sebagai Pejabat Baru Kodam Hasanuddin Ziarah ke Makam Sultan Hasanuddin*

Headline

Kasdam Sebagai Pejabat Baru Kodam Hasanuddin Ziarah ke Makam Sultan Hasanuddin*
Komisi III Yakin Komitmen Jajaran Polri Netral Dalam Pemilu 2024 

Headline

Komisi III Yakin Komitmen Jajaran Polri Netral Dalam Pemilu 2024 
Kapolres Gowa Hadiri Pelantikan 45 Anggota DPRD 

Headline

Kapolres Gowa Hadiri Pelantikan 45 Anggota DPRD 
Kapolri Bicara Wujudkan SDM Unggul di Acara Bantuan Pendidikan Putra-Putri Polri

Headline

Kapolri Bicara Wujudkan SDM Unggul di Acara Bantuan Pendidikan Putra-Putri Polri