RajaBackLink.com

Home / Headline

Minggu, 17 Juli 2022 - 20:33 WIB

Kejakasaan Negeri Pidie Jaya Serahkan Sembako Untuk Dayah Darusa’adah, Wujud Syukur HUT Adhyaksa Ke 62

Saiful Amri - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Pidie Jaya – Dalam rangka memeriahkan HUT Adhyaksa ke 62 dan HUT IAD Dharmakarini ke 22, kejari Pidie Jaya telah melaksanakan beberapa kegiatan di antaranya, bersih pantai, pembagian pupuk dan bantuan sembako. Bahwa kegiatan tersebut di laksankan pada hari sabtu 16/7/22 yang di hadiri lebih kurang 200 masyarakat yang turut berpartisipasi.

Baca Juga :  Polres Melawi Gelar Pelepasan Purna Bhakti Personil

Dalam kegiatan tersebut juga di lakukan pembagian pupuk non subsidi sebanyak 40 karung kepada masyarakat sekitar Kabupaten Pidie jaya.

Dalam kegiatan tersebut dihadiri oleh Sekdakab Pidie jaya, Dinas pemuda olah raga dan pariwisata, Dinas perikanan dan kelautan, dan juga Dinas lingkungan hidup, dalam kegiatan tersebut juga turut diramaikan oleh Ormas Bapera dan Omas Pijay Gleh.

Baca Juga :  Pastikan Keselamatan Pemudik, Kapolri Tekankan Kesehatan Sopir dan Kelaikan Bus

Selain dari rangkaian kegiatan, Kejari Pidie Jaya juga memberikan bantuan berupa sembako kepada Dayah Darusa’adah, di Desa Perade, bahwa kegiatan tersebut merupakan salah satu bentuk kepedulian Kejari Pidie Jaya terhadap masyarakat Kabupaten Pidie Jaya ungkap Kajari, Oktario Hartawan Achmad, S.H., M.H melalui Kasie Intelijen, Hafrizal, S.H., M.H.

Pewarta : YahDien

Berita ini 32 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Polres Maros Beserta Polsek Jajaran Serentak Salurkan Bantuan Sembako Kepada Warga Pra Sejahtera

Headline

Audiensi Kesbangpol Provinsi. Begini Penjelasan Pengurus Projo Sumsel

Headline

Tunjukkan Sinergitas dan Totalitas Rombongan Sentra Pangurangi Takalar Sasar Delapan Wilayah Desa di Selayar

Daerah

Surat Somasi 5 Lima Ormas Tidak Di Gubris Akan Bersurat Ke Kementrian dan President

Headline

37 Tahun Mengabdi Selalu Menjaga Kedisiplinan, AKP ( Purn ) Herno Mintoro Mendapatkan Penghargaan.

Aceh

Bupati Rocky Tinjau Pelaksanaan Ujian PPPK di Aceh Timur

Headline

Bhabinkamtibmas Polsek Parangloe Bersama Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan

Headline

Bentuk Empati, Kapolsek Pallangga Ikut Usung Jenazah Warga Yang Meninggal Dunia