RajaBackLink.com

Home / Berita Polisi

Kamis, 14 November 2024 - 15:29 WIB

Kapolrestabes Makassar Hadiri Syukuran HUT Brimob ke-79 di Polda Sulsel

Jumriati - Penulis Berita

 

Kapolrestabes Makassar Hadiri Syukuran HUT Brimob ke-79 di Polda Sulsel

Kapolrestabes makassar Kombes pol Dr Mokhammad Ngajib.S.I.K.M.H bersama Ketua Bhayangkari menghadiri acara syukuran dalam rangka memperingati HUT ke-79 Korps Brimob Polri yang berlangsung di Aula Mappauddang Polda Sulsel, Kamis (14/11/2024).

Acara tersebut mengusung tema “Brimob Presisi. Menuju Indonesia Maju” dan dihadiri oleh Wakapolda Sulsel, BRIGJEN. POL. Nasri, S.I.K., M.H., Pejabat Utama Polda Sulsel, para Kapolres jajaran, serta Forkopimda Provinsi Sulsel.

Baca Juga :  Perkuat Integritas Polri, Kapolres Imbau Masyarakat Laporkan Oknum Polri yang Pungli dan Intimidasi

Dalam sambutannya, Wakapolda Sulsel mengungkapkan apresiasi atas dedikasi Korps Brimob dalam menjaga keamanan dan ketertiban, serta kontribusi besar mereka dalam berbagai operasi kemanusiaan dan pengamanan.

Baca Juga :  Bareskrim Gerebek Lokasi Percetakan Uang Palsu

Ia juga menyampaikan harapan agar Korps Brimob terus meningkatkan presisi dan profesionalisme dalam tugasnya, sejalan dengan visi Indonesia Maju.

Acara berlangsung khidmat dan penuh rasa syukur, sekaligus menjadi momen bagi para anggota Brimob dan jajaran Polri lainnya untuk memperkuat komitmen dalam mewujudkan stabilitas keamanan di Indonesia.

Berita ini 30 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Senyum Semangat Fatia, Calon Siswa Disabilitas Lulus Menuju Rikkes II Bintara Polri

Berita Polisi

Senyum Semangat Fatia, Calon Siswa Disabilitas Lulus Menuju Rikkes II Bintara Polri
Bripka Herry Susanto Mengecek dan Mengontrol Pekarangan Rumah Warga yang Dijadikan Lahan Pertanian

Berita Polisi

Bripka Herry Susanto Mengecek dan Mengontrol Pekarangan Rumah Warga yang Dijadikan Lahan Pertanian
Tim Jumat Curhat Polda Sulsel Disambut Hangat Warga kampung rewako kec. pallangga Kab. Gowa

Berita Polisi

Tim Jumat Curhat Polda Sulsel Disambut Hangat Warga kampung rewako kec. pallangga Kab. Gowa
Kondisi Terkini Jalan Blok Reg 39 BNS, Polisi Pastikan Pemantauan Kondisi Jalan

Berita Polisi

Kondisi Terkini Jalan Blok Reg 39 BNS, Polisi Pastikan Pemantauan Kondisi Jalan

Aceh

Satreskrim Polres Timur Berhasil Mengamankan Pelaku Pembobol Rumah Kosong
Perkuat Integritas Polri, Kapolres Imbau Masyarakat Laporkan Oknum Polri yang Pungli dan Intimidasi

Aceh

Perkuat Integritas Polri, Kapolres Imbau Masyarakat Laporkan Oknum Polri yang Pungli dan Intimidasi
BREAKING NEWS : Dua Pelaku Penambang Batu Bara Ilegal di Desa Darmo Diringkus Satreskrim Polres Muara Enim

Berita Polisi

BREAKING NEWS : Dua Pelaku Penambang Batu Bara Ilegal di Desa Darmo Diringkus Satreskrim Polres Muara Enim
Komplotan Pencuri Aluminium PT Geothermal Energy Area Ulu Belu Diringkus Tim Tekab 308

Berita Polisi

Komplotan Pencuri Aluminium PT Geothermal Energy Area Ulu Belu Diringkus Tim Tekab 308