RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Selasa, 1 Maret 2022 - 09:19 WIB

Menyambut HUT Ke-61 Kostrad, Yonif PR 502 Kostrad Berbagi dengan Warga

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Bersyukur dalam rangka menyambut HUT ke-61 Kostrad yang jatuh pada tanggal 06 Maret 2022, Yonif Para Raider 502 Kostrad berbagi Nasi Kotak ke panti asuhan dan warga kurang mampu

Melalui progam Jumat Berkah, Prajurit Yonif Para Raider 502 Kostrad membagikan nasi kotak ke Panti Asuhan Ulul Albar dan warga yang kurang mampu di sekitar daerah binaan.

Hal tersebut disampaikan Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif) Para Raider 502 Kostrad Letkol Inf Ahmad Alam Budiman, S.E., M.I.Pol., M.Han., dalam rilis tertulisnya di Malang. Selasa (28/2/2022).

Baca Juga :  TNI AL Lanal Tanjung Balai Asahan Terjunkan Tim Nakes Vaksin Anak Sekolah Dasar di Kabupaten Asahan

Dikatakan Danyonif, kegiatan Jumat Berkah ini akan terus rutin dilakukan setiap hari Jumat dan diharapkan dapat meningkatkan kepedulian para prajurit Yonif Para Raider 502/UY Kostrad terhadap sesama umat manusia, serta meningkatkan silaturahmi dan kedekatan antara prajurit TNI AD dengan masyarakat.

“Kegiatan ini juga dilakukan dalam rangkaian menyambut Hari Ulang Tahun ke-61 Kostrad yang dilaksanakan oleh Yonif Para Raider 502 Kostrad” ucapnya.

Baca Juga :  Dandim 0501 JP BS Beri Semangat Kepada Anggota Terpapar Covid 19

Danyonif juga berharap, nasi kotak yang dibagikan tersebut dapat bermanfaat dan membantu meringankan kebutuhan para warga di sekitar daerah binaannya, terutama di tengah pandemi Covid-19 saat ini.

“Semoga paket nasi kotak yang telah dibagikan secara gratis ini, dapat meringankan beban saudara-saudara kita dan menjadi barokah,” pungkasnya. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Berita ini 107 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Pertebal Keimanan dan Ketaqwaan di Bulan Ramadhan, Anggota Kodim 0502/JU Terima Tausiyah

Nusantara

Kodim 0507/Bekasi Ikuti Apel Bersama Pengamanan Hari Raya Idul Adha 1443 H/2022

Nusantara

Amankan 6 PMI Ilegal, Satgas Yonarmed 19/105 Tarik/Bogani Diapresiasi Pimpinan TNI AD

Nusantara

Istilah Kriminalisasi Ulama Yang Telah Populer di Masyarakat Adalah Isu Yang Sangat Menyesatkan Kata Habib Sholeh Bin Habib Tholib Al Atos

Nusantara

Danyonarmed 12 Kostrad Pimpin Pelepasan Prajurit Terbaiknya

Nusantara

Nelayan KBN Dusun Sukal Binaan Lanal Babel Terima Bantuan Perahu dari Pemda Kabupaten Bangka Barat

Nusantara

Danyonif MR 411 Kostrad Ikuti Tradisi Penerimaan Warga Baru Divif 2 Kostrad

Nusantara

Trotoar Terlalu Besar  PTBA Abaikan Hak Pengguna Jalan