RajaBackLink.com

Home / Headline

Senin, 7 Maret 2022 - 07:06 WIB

Operasi Yusitisi di Pasar Lengkese Jaring Puluhan Pelanggar Prokes 

MUHAMMAD YUSUF HADING - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // Takalar-Sulsel, Sebanyak 30 warga terjaring Operasi Yustisi Satuan Samapta Polres Takalar yang dihelat di Pasar Lengkese, Kecamatan Marbo, Kabupaten Takalar, namun kesemuanya hanya diberikan sangsi Teguran Lisan. Senin, 07/03/2022.

Kasat Samapta Polres Takalar AKP Sudirman, SH mengatakan, Anggota kami rutin melakukan operasi di sejumlah pasar. termasuk Pasar Lengkese, Kecamatan Marbo.

Baca Juga :  Pemkab Aceh Timur Gelar Acara Lepas Sambut Kapolres

“Masih kita dapati warga yang tidak taat Prokes. Tidak mengenakan alat pelindung diri berupa masker,” kata Sudirman.

AKP Sudirman mengungkapkan, pihaknya terus mengimbau agar masyarakat benar-benar disiplin menerapkan Protokol Kesehatan.

Baca Juga :  Hadiri Gebyar Ekspor Tutup Tahun, Kapolri Tegaskan Kawal Seluruh Strategi Wujudkan Ketahanan Pangan

Mulai dari memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan pakai sabun, serta tidak berkerumun.

“Saya imbau agar warga mengenakan masker dalam aktifitas sehari hari. Ini dilakukan semata-mata untuk memutus mata rantai penyebaran virus Corona di Kabupaten Takalar,” tegasnya.

Muh.Yusuf Hading

Berita ini 80 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Aceh

Dinas Syariat Islam Aceh Gelar Acara FASI ke II di Aceh Timur

Headline

Bencana Gempa Cianjur. POLRI Panjatkan Doa Bersama

Headline

Penandatanganan Kontrak Kerjasama Sama. Ini Kata ADV Welly.

Headline

Residivis Bertato Eks Pembunuh Anggota TNI Beberapa Tahun Yang Lalu Bersimpuh Darah Saat Bersinggungan Dengan Anggota Yonzipur 8/SMG*

Headline

Patroli Preventif Kapolsek Pattallassang, Sambangi Mini Market dan Titipkan Pesan Kamtibmas 

Berita Sumatera

Curi Sparepart Mobil. Warga Desa Darmo Mendekam Dibalik Jeruji Besi.

Headline

Cipta Kondisi, TNI-Polri Gelar Apel Gabungan dan Patroli Bersama

Aceh

Dinas Syariat Islam laksanakan FASI ke II di Aceh Timur