RajaBackLink.com

Home / Daerah

Kamis, 28 Oktober 2021 - 15:49 WIB

Pengurus Anak Cabang (PAC) Pemuda Pancasila Tanjabtim Adakan Kegiatan Khitanan Massal dan Bakti Sosial

Redaksi - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Tanjabtim – Dalam Rangka memperingati Hari jadi pemuda Pancasila yang Ke 62 Tahun, Pengurus Anak cabang (PAC) pemuda Pancasila Tanjabtim mengadakan Khitanan Massal dan Bakti sosial ke masjid yang berada di Lingkungan sekretariat, kamis (28/10/2021).

Abdul Rasyid, SP. MH selaku Ketua Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila Kab. Tanjab Timur Membuka Langsung Kegiatan tersebut dan turut di Hadiri Staf kecamatan, Lurah, Tokoh Melayu Nipah panjang, Kapolsek, Danramil dan Majelis Ulama Nipah Panjang.

Baca Juga :  DKM Jami Miftahul Khoir Desa Lumpang Parungpanjang Membuat Bedug Terbesar Se - Kabupaten Bogor

“Kami segenap Pengurus Majelis Pimpinan Cabang (MPC) pemuda Pancasila kabupaten Tanjabtim Prov Jambi, Sangat Berterima Kasih kepada Pengurus Anak Cabang (PAC) Nipah Panjang yang Telah Melakukan Kegiatan Sosial dan khitanan Massal Terhadap anak fakir Miskin dan Anak yatim, Semoga Kegiatan ini merupakan Agenda Tahunan yang Dapat kita lakukan Lagi di Tahun yang akan Datang, “Harap Rasyid.

Dalam Kesempatan yang Sama, Zulkarnaen SE selaku Penyelenggara Kegiatan khitanan Massal juga mengapresiasi semua anggota yang telah bekerja keras dalam membantu kegiatan pelaksanaan.

Baca Juga :  PETANI PLASMA DESA TEBING KERANGAN MEMINTA KEPADA PEMERINTAH DAERAH TURUN TANGAN

“Melalui kerjasama segenap anggota Pemuda Pancasila Nipah Panjang dan Rekan-rekan dari PAC sehingga kami dapat melakukan kegiatan ini, adapun dana dari kegiatan ini bersumber dari bantuan Ketua KNPI, Anggota DPRD dari Partai PAN, ketua MPC pemuda Pancasila Tanjabtim beserta Sumbangan dari Teman-teman Anggota Pemuda Pancasila, “Tutupnya. (pkr)

Berita ini 99 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Aceh

Apresiasi Dari LSM LEKAAT Atas Kinerja Muspika Idi Rayeuk Dalam Memediasi Kisruh di Desa Tanoh Anou

Berita Sumatera

Waaahh!!! Harga LPG 3kg Capai Harga Rp30.000,- Pertabung.

Aceh

Abu Paya Pasi Resmikan Cabang Dayah Bustanut Tazkirah Lhok Reudep Jambo Aye.

Berita Sumatera

Sekda Way Kanan Hadiri Pelantikan Pejabat PTMD ilingkungan Kemendagri Secara Virtual

Aceh

PELANTIKAN PEJABAT ESELON II, III DAN IV. Pemda Acèh Utara

Daerah

Sijago Merah Menghabisi Rumah dan Barang – Barang Berharga Dikediaman Salah Satu Wartawan dan Rumah Tetangga Di Nanga Pinoh Kab Melawi

Berita Sumatera

Thabrani Ketua DPC PWRI Waykanan Halal Bihalal Antar Pengurus dan Jajaran Anggota nya

Berita Sumatera

Pimpin Sertijab, AKBP Danny Sianipar, S.I.K., Sampaikan Amanat nya