RajaBackLink.com

Home / Aceh / Aceh Timur / Daerah / Politik

Rabu, 20 Maret 2024 - 22:01 WIB

Taprang Pimpin DPD Partai NasDem Aceh Timur Gantikan Nyak Musa Husen.

Saiful Amri - Penulis Berita

Ketua DPD Nasdem Aceh Timur periode 2024-2029, H. Tarmizi Daud. Foto: (Dokumen Pribadi).

Sriwijayatoday.com | Aceh Timur — Partai NasDem Kabupaten Aceh Timur diganti. Awalnya dinakhodai oleh Nyak Musa Husein kini diamanahkan kepada H. Tarmizi Daud atau yang biasa disapa Taprang.

Pergantian itu berdasarkan surat Keputusan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Nasdem bernomor : 37 – kpts/DPP-Nasdem/III/2024 tentang pengesahan susunan pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Nasdem Kabupaten Aceh Timur, Provinsi Aceh periode 2024-2029.

Baca Juga :  AB " Pemain Tunggal " Dugaan Jual Beli Jabatan di Lingkup ASN Limapuluh Kota? Bupati Merestui?

Ketua Umum DPP Nasdem, Surya Paloh menunjuk H. Tarmizi Daud sebagai pengganti Nyak Musa Husein, sekretaris awalnya diemban oleh Mat Rais kini digantikan oleh Sartiman, sedangkan Bendaraha dulu dijabat oleh Suyanto kini beralih kepada Muhsen.

Keputusan tersebut ditetapkan di Jakarta, 16 Maret 2024 ditandatangani oleh Surya Paloh dan Sekretaris Jenderal, Hermawi F. Taslim. Anggota DPRK Aceh Timur yang terpilih kembali sekaligus Sekretaris DPD Nasdem yakni Sartiman dikonfirmasi membenarkan isi salinan surat keputusan itu.

Baca Juga :  Utang JKA Wajib Dilunasi Segera Oleh Pemerintah Aceh, Ini Respon Oyong 

Ia akan mengemban amanah yang dititipkan kepadanya itu dengan baik. “Iya benar, surat itu resmi dari DPP Nasdem, ya kita berharap akan mengemban amanah ini dengan baik dan tentunya dapat membawa Nasdem Aceh Timur ke arah yang lebih baik lagi,” kata Sartiman, Selasa (19/3/2024). (*)

Berita ini 41 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Refleksi 16 Tahun MoU Helsinki: Siapa Mendapat Apa, Kapan, Bagaimana?

Berita Sumatera

Oknum Guru SMP N 2 Gunung Labuhan Melakukan Pungutan Liar

Daerah

DPC Partai Demokrat Prabumulih Kunjungi 5 Panti Asuhan

Opini

DIPLOMASI RACUN ISRAEL

Aceh

Kordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting TPPS dan Diseminasi Audit Kasus Stunting Kabupaten Aceh Timur

Aceh

Jumat Curhat Kapolres Aceh Timur, Ajak Warga Matang Rayeuk Bersinergi Dalam Menjaga Harkamtibmas

Daerah

Terlihat Antusias Warga Cukup Tinggi Ikuti Vaksinasi Covid 19 di Kelurahan Teluk Dawan

Politik

Presidium Besemah Tunggu di Sahkanya RPP oleh Presiden Republik Indonesia