RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 30 Maret 2024 - 04:58 WIB

Jumat Curhat Polsek Marbo Sebagai Sarana Pererat Silaturrahmi Dengan Masyarakat 

MUHAMMAD YUSUF HADING - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALAR-SULSEL, Kegiatan Jumat Curhat yang aktif dijalankan secara rutin oleh Polsek Marbo, Polres Takalar menjadi salah satu upaya Polri untuk mempererat hubungan silaturahmi dengan masyarakat.

 

Seperti yang dilaksanakan hari ini di pangkalan ojek Kelurahan Mangadu, Kecamatan Marbo yang dipimpin langsung Wakapolsek Marbo Ipda Aizullah didampingi Ps. Kanit Samapta Aiptu Palini, S.Sos dan dihadiri masyarakat komunitas tukang ojek motor, Jumat (29/03/2024).

Baca Juga :  Antisipasi Kejahatan Malam, Polsek Galesong Selatan Rutin Laksanakan Patroli Blue Light

 

Kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat, S.I.K., M.Si melalui Kapolsek Marbo Iptu H. Sarro mengatakan, program Jumat Curhat yang aktif dijalankan Polsek Marbo merupakan salah satu upaya Polri untuk mempererat hubungan silaturahmi dengan masyarakat, jelas Kapolsek.

Baca Juga :  Satlantas Polres Aceh Timur Maksimalkan Imbauan, Tingkatkan Kesadaran Masyarakat Agar Tertib Berlalulintas

 

Ia berharap, dengan adanya komunikasi dalam kegiatan Jumat Curhat akan terjalin hubungan yang baik antara Polri dan kemasyarakatan serta mampu menyerap aspirasi dan menekan potensi gangguan Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Marbo.

Berita ini 19 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Aceh

Duka Aceh Hari Ini, INNALILLAHI WAINNA ILAIHI RAJI’UN….

Headline

Program Binrohtal Polres Takalar, Tingkatkan Karakter Anggota Polri Menjadi Lebih Humanis

Headline

Kapolres Aceh Timur Serahkan Bantuan Tunai Kepada Para Nelayan dan Pedagang Kaki Lima

Headline

Pangdam XIV/Hsn Memimpin Acara Korps Raport Kenaikan Pangkat Perwira dan PNS Kodam XIV/Hsn Periode 1-4-2024*

Headline

Buka Diklatsarmil Komcad, Pangdam Hasanuddin Berpesan Penanaman Nilai-Nilai Kesadaran Bela Negara Untuk Hadapi Ancaman*

Headline

Pengawalan Logistik Pemilu 2024 oleh Polres Gowa Berjalan Lancar 

Headline

*Mewakili Pangdam, Asintel Kasdam XIV/Hsn Meriahkan Sulsel Folks Run Tahun 2023 Pada Rangkaian HUT Sulsel Ke-354*

Headline

Aceh Timur Terima 1005 Mahasiswa KKL dari Poltekkes