RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Jumat, 30 Juli 2021 - 10:28 WIB

Pangkostrad Dikukuhkan Sebagai Ketua Pembina Yayasan Pendidikan Swadaya Sunan Gunung Jati

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Panglima Kostrad (Pangkostrad), Letjen TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., didampingi Ketua Persit KCK Gabungan Kostrad Ibu Rahma Dudung Abdurachman menerima pengukuhan sebagai Ketua Pembina Yayasan Pendidikan Swadaya Sunan Gunung Jati. Cirebon. Kamis (29/7/2021).

Dalam kegiatan pengukuhan ini diawali dengan pembacaan doa yang dipimpin oleh Wakil Rektor 3 UGJ Bapak Drs. H Komarudin, M,Pd dilanjutkan pembacaan akta notaris dan surat keputusan Menkumhan.

Baca Juga :  Program Unggulan Polres Lhokseumawe, Tahanan Diberi Bimbingan Rohani Tiap Jumat.

Penyerahan akta notaris dan surat keputusan Menkumhan diberikan oleh Notariat Ibu Lia Amalia, S.H. kepada Letjen TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., yang didampingi oleh Pembina Dr. H. Sudarminto, S.H., MM., MH, Pengawas Prof. Dr. Tadjudin Surawinata, Ir., MS, Ketua Yayasan Pendidikan Swadaya Gunung Jati Bapak Dadan Sukandar Kasidin daan Rektor UGJ Prof. Dr. H. Mukarto Siswoyo, Drs., M.Si

Baca Juga :  Pangdam Jaya : Penerapan PPKM Melalui Edukasi Tentang Pentingnya Pemahaman Penanganan Covid-19

Dalam kegiatan ini turut dihadiri oleh Wali Kota Cirebon, Drs.H. Nasrudinazis, SH, Wakil Bupati Cirebon Ibu Hj. Wahyu Tjiptaningsih dan Danrem 063/SGJ Cirebon Kolonel (Inf) Elkines Villando Dewangga K, S.A P. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Syarip H

Berita ini 23 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Prajurit dan Persit Yonkav 8 Kostrad Donor Darah Demi Kemanusiaan

Nusantara

Koramil 01/Menteng adakan Komsos dengan Komponen Masyarakat

Nusantara

Hardjuno Wiwoho Dukung Langkah OJK Menggandeng Aparat Penegak Hukum Dalam Pemeriksaan Bank Mayapada

Headline

Terus Ingatkan Warga Untuk Disiplin Protokol Kesehatan Babinsa Pekayon Jaya Bersama Tiga Pilar Lakukan PPKM Skala Mikro

Nusantara

Tim Mobile Lantamal I Terus Gelar Serbuan Vaksinasi Di Malam Hari

Nusantara

500 Vaksinasi Disipkan Kodim 0507/Bekasi Dalam Serbuan Vaksinasi Dosis Ke II DI GOR Basket Kota Bekasi

Nusantara

Serda Heriyanto dan Pasukan BKO Paskhas Yon 461 Lakukan Pengawasan Prokes Pasar Senen

Headline

FWJ Indonesia Bersama Yayasan Amazing New Beginning Dan Tiga Pilar Kec.Cilincing Jakarta Utara Mengadakan Pengobatan Gratis Dalam Rangka Meriahkan HUT RI Ke-76