RajaBackLink.com

Home / Headline

Kamis, 11 Mei 2023 - 09:20 WIB

Personil Polres Gowa Melaksanakan Kegiatan Pencerahan Qalbu Kamis Ibadah

MUHAMMAD YUSUF HADING - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // GOWA-SULSEL Personil Polres Gowa mengikuti kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal), bertempat di Mesjid Al Ghaffar Polres Gowa secara virtual bagi yang Muslim dan di ruang Vidcon bagi personil yang Nasrani, Kamis (10/05/2023) pagi.

Ibadah personil Polres Gowa yang beragama Nasrani dipimpin oleh Pdt.Yesaya tulak, S,Th, diikuti oleh seluruh personil Polres Gowa yang beragama Kristen, sedangkan Ibadah di Mesjid Al Ghaffar Kegiatan Pencerahan Qalbu kali ini, dibawakan oleh Bripka Muhammad Rusli, Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Manuju untuk memberikan tausiyah, dan disiarkan secara langsung dari Bagbin Religi Rowatpers SSDM Mabes Polri yang diikuti oleh seluruh personil Polri.

Baca Juga :  Warga Aceh Mengeluh Pelayanan Mobile Banking BSI 'Error'

Wakapolres Gowa Kompol Soma Mihardja, S,Sos, MM, mengatakan, giat Binrohtal ini bertujuan untuk membentuk karakter Anggota Polri, khususnya personil Polres Gowa, agar menjadi lebih baik, dan seluruh Anggota Polri sadar bahwa agama merupakan alat kontrol diri.

Baca Juga :  Cegah Kelangkaan, Polri Ungkap 6 Polda Usut Kasus Dugaan Penyalahgunaan BBM 

“Melalui kegiatan ini diharapkan, personil Polres Gowa dalam melaksanakan tugas, selalu dilandasi dengan keimanan, sehingga terhindar dari sifat tercela, yang dapat mencoreng nama baik institusi Kepolisian,” kata Wakapolres.

Humas Polres Gowa

Berita ini 49 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Pangdam Hasanuddin Resmi tutup Latsarmil Komcad TA 2022 di Rindam Hasanuddin*

Covid 19

Presiden Blusukan Bagikan Sembako dan Paket Obat untuk Masyarakat

Headline

Pasar Tradisional Jadi Sasaran Babinsa Bantargebang Sosialisasikan PPKM Skala Mikro

Headline

Malam-Malam Sidak di Dua Polsek, Ini Pesan Kapolres Gowa 

Headline

Ini Sasaran Operasi Cipta Kondisi Yang Digelar Polsek Galsel

Headline

Kapolres Gowa Kontrol Pos Pengamanan Ops Lilin di Wilayahnya

Headline

RUSIA-UKRAINA DAN PENUNDAAN PEMILU

Headline

Diduga Pekerjaan Paket Proyek Dinas PUPR Menjadi Lumbung Korupsi Para Koruptor