RajaBackLink.com

Home / Headline

Jumat, 18 Maret 2022 - 13:18 WIB

Satgas Pangan Polres Takalar Bekerjasama Dinas Perdagangan Takalar Gelar Operasi Pasar 

SRIWIJAYATODAY.COM ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // Takalar-Sulsel, Satgas Pangan Polres Takalar bekerja sama dengan Dinas Perdagangan Kabupaten Takalar menggelar Operasi Pasar di Pasar Tradisional Lengkese, Kecamatan Marbo,  Kabupaten Takalar. Jum’at,  18/03/2022 pagi.

Satgas dipimpin langsung oleh Kasat Reskrim AKP Hardjoko, SH.MH dan didampingi oleh Kasat Intelkam Polres Takalar IPTU Asrullah,SH dan beberapa Personil ASN Dinas Perdagangan Kabupaten Takalar melaksanakan Operasi untuk memonitoring harga dan ketersediaan bahan pokok terutama minyak goreng menjelang bulan Ramadhan tahun 2022.

Baca Juga :  Bawa Busur, Tiga Anak Remaja Diamankan Polsek Somba Opu Untuk Dilakukan Pembinaan 

” Jadi hari ini kami yang tergabung dalam Satgas Pangan turun langsung kelapangan untuk memonitoring langsung harga dan ketersediaan stok bahan pangan menjelang bulan Ramadhan”, ungkap Kasat Reskrim AKP Hardjoko saat dikonfirmasi awak media melalui telpon Cellular.

Baca Juga :  Bertemu Panglima, Kapolri Pastikan Sinergitas dan Soliditas TNI-Polri Ditingkatkan

Hardjoko menambahkan, “sejauh ini dari hasil pantauan kami dilapangan terdapat kenaikan harga beberapa macam bahan pokok, dan juga ada yang mengalami  penurunan namun harga relatif stabil, ketersediaan bahan pokok stabil dan tidak ditemukan adanya kelangkaan bahan pokok”. (HMS.ASW)

Muhammad Yusuf Hading

Berita ini 82 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Dalam Rangka Ops Bina Waspada 2021 Kasat Binmas Polres Takalar Beri Binluh kepada Pelajar MTs Muhammadiyah Salaka Takalar

Aceh

Polres Lhokseumawe Ungkap Kasus Penipuan Dengan Modus Investasi Kelapa Sawit Milyaran Rupiah. 

Aceh

Sedang Dalam Penyelidikan Polres Aceh Timur, Peristiwa Kematian Anak Harimau di Peunaron

Headline

Kapolsek Pinoh Kota Iptu Bhakti Juni Ardi Pimpin Pemakaman Pasien Covid 19

Headline

Bhabinkamtibmas Samata Gowa Melaksanakan Safari Jumat Di Masjid Asi Syarif Samata

Headline

Dharma Pertiwi Daerah G dan Persit Kartika Chandra Kirana PD XIV Hasanuddin Gelar Bakti Sosial*

Headline

Dikunjungi Kaops NCS, Gus Yahya Nilai Polri Berhasil Jaga Ketentraman Jelang Pemilu 

Headline

Salurkan Program Bantuan Kaki Palsu Gratis. POLRI Jamin Kesejahteraan Masyarakat.