RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 13 November 2021 - 12:39 WIB

Sinergitas TNI & POLRI Dalam Giat Sambang Desa Binaannya.

MUHAMMAD YUSUF HADING - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM//Takalar, Untuk mewujudkan kondisi keamanan dan ketertiban di tengah-tengah masyarakat, khususnya di wilayah Desa Pattinoang, Kecamatan Galesong, Polsek Galesong Selatan melakukan sambang desa bersama  dengan anggota Babinsa Desa Pattinoang. Sabtu pagi (13/11/2021).

Seperti pada hari ini Bripka Hasbullah Anggota Bhabinkamtibmas Desa Pattinoang dan Babinsa Kopda Muh. Risal menyambangi warga Dusun Tama’dampeng untuk menyampaikan himbauan Kamtibmas, sebagai upaya untuk menciptakan kondisi Kamtibmas yang kondusif, serta mengantisipasi kemungkinan adanya gangguan.

Baca Juga :  Satlinmas Kecamatan Makassar: Tindakan Tegas Bagi Pelanggar PPKM

Kami bersama-sama sambang dan menghampiri warga untuk sampaikan pesan Kamtibmas, selain itu juga merupakan bentuk wujud sinergitas TNI dan Polri dalam memelihara dan menciptakan Kamtibmas yang aman dengan melibatkan peran aktif masyarakat serta silaturahmi dan juga menyampaikan pesan Kamtibmas kepada masyarakat.

Baca Juga :  GUNTUR ROMLI OH GUNTUR ROMLI

“Sinergitas TNI, Polri dan Pemerintah Daerah perlu dibangun dan dijaga, hal ini untuk menunjukkan kekompakan dan kebersamaan guna menciptakan situasi yang kondusif, sehingga kami berharap kegiatan ini dapat menciptakan situasi yang aman, damai dan sejuk khususnya di Wilayah Hukum Polsek Galesong Selatan,” tutur Pak Bhabinkamtibmas.

Biro Makassar

Berita ini 56 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Waris Tholib dukung Sosialisasi Program (Smart City)

Headline

Cegah Adanya Permainan, Bareskrim Selidiki Lokasi Karantina PPLN 

Berita Sumatera

Lima Dari Delapan Orang Pelaku Pungli Di Wilayah Hukum Polres Muara Enim. Terindikasi Positif Menggunakan Narkoba.

Headline

Sinergitas TNI-POLRI Dalam Program Program Percepatan Vaksinasi 

Headline

Antisipasi GangguanKamtibmas, Polsek Galut Polres Takalar Patroli ke Bank BRI 

Headline

Sat Samapta Polres Takalar Laksanakan Latihan Raimas

Aceh

PEMKAB ACEH TIMUR GELAR SAYEMBARA LOGO DAN MASKOT POPDA XVII ACEH 2024

Headline

Peringati HUT Ke-60, Divif 2 Kostrad Gelar Doa Bersama dan Santuni Anak Yatim di Masjid Sabillul Huda