RajaBackLink.com

Home / Headline

Senin, 12 September 2022 - 09:42 WIB

Pelayanan Polsek Pattallassang dengan Menggelar Pengaturan Lalu Lintas di Pagi Hari

SRIWIJAYATODAY.COM ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALAR-SULSEL, Demi kelancaran lalu lintas dan untuk memberikan kenyamanan kepada warga masyarakat serta antisipasi laka lantas, Polsek Pattallassang Polres Takalar laksanakan pengaturan lalu lintas di simpul-simpul jalan. Senin (12/09/2022) pagi.

Pagi hari adalah saatnya warga masyarakat melaksanakan aktivitas, sehingga situasi arus lalu lintas sangat ramai, untuk itu perlu kehadiran Polisi dalam giat pengaturan arus lalu lintas, guna memberikan kelancaran arus lalu lintas dan kenyamanan kepada masyarakat, serta cegah terjadinya laka lantas.

Baca Juga :  Berbagi Kebahagiaan Koramil 04/Pulogadung Berikan Bantuan Beras

Selain mencegah kemacetan dan laka lantas, dengan kehadiran Polisi juga dapat mengurungkan niat pelaku-pelaku kejahatan yang akan melaksanakan aksinya.

Baca Juga :  Waaah!!! Wakapolres Lahat Berang?

Kapolsek Pattallassang IPTU Sahabuddin saat dikonfirmasi menyampaikan “pelaksanaan tugas pengaturan arus lalulintas pagi hari akan terus ditingkatkan, guna memberikan pelayanan kepada masyarakat, sehingga tugas pokok Polisi sebagai Pengayom, Pelindung dan Pelayanan masyarakat dapat dirasakan oleh warga masyarakat” jelas Kapolsek.

Berita ini 58 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Aceh

Pemkab Aceh Timur Rakor Virtual Pembentukan TP2DD Provinsi Aceh dengan BI

Headline

Giat Penegakan Pergub DKI Jakarta Nomor.3 TTG PPKM Mikro, Koramil 04 Pulogadung Bersama Muspika Tiga Pilar Gelar Apel Cipkon Aman Nusa

Headline

Gerbong PJU Kodam Hasanuddin Berganti, Ini Pesan Pangdam*

Headline

Kanit Binmas Polsek Polsel Pantau Pelaksanaan Vaksin Anak Di SDN No. 155 Inpres Rajaya 

Headline

Jaga Kelestarian Lingkungan, Aster Kasdam XIV/Hsn Mewakili Pangdam Pimpin Karya Bakti Penanaman Pohon Secara Serentak Di Wilayah Kodim 1408/Makassar*

Headline

Pangdam Hasanuddin Bertatap Muka dan Berikan Tausyiah di Masjid Haji Fajar Rahmah Makassar*

Headline

Jalan Santai HUT BUMN di Aceh Timur Menuai Kecewa Peserta

Headline

Kapolres Takalar dan Forkopimda Tinjau Bahan Pokok Jelang Ramadhan di Pasar Tradisional Palleko