RajaBackLink.com

Home / Aceh / Headline

Minggu, 16 Juli 2023 - 04:35 WIB

Polda Aceh akan Gelar Bhayangkara Fest 2023, Ini Jadwalnya!

Saiful Amri - Penulis Berita

Banda Aceh Sriwijayatoday.com – Kepolisian Daerah (Polda) Aceh akan menggelar Bhayangkara Fest 2023 di Balee Meuseuraya Aceh (BMA), Kota Banda Aceh, pada 21-23 Juli 2023.

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, Bhayangkara Fest 2023 akan digelar selama tiga hari full dan menampilkan community exhibition, atraksi budaya, music performance, talkshow, komunitas talent competition, bazar UMKM, dan pasar murah.

Baca Juga :  Bertemu Panglima, Kapolri Pastikan Sinergitas dan Soliditas TNI-Polri Ditingkatkan

“Bhayangkara Fest 2023 ini masih dalam rangka Hari Bhayangkara yang bertajuk ‘Polri Presisi untuk Negeri, Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju’. Tentunya, festival ini akan menambah semaraknya perayaan HUT ke-77 Bhayangkara,” ujar Joko, dalam keterangan tertulisnya, Sabtu, 15 Juli 2023.

Joko juga mengatakan, dalam rangka meramaikan acara Bhayangkara Fest 2023 ini akan ada penampilan musik dan seni, serta mengundang beberapa talent competition lokal dan juga dimeriahkan dengan penampilan artis ibukota.

Baca Juga :  Setubuhi Anak Di Bawah Umur Pria Ini! Di Gelandang Team Alap-alap

Ia menjelaskan, talent competition merupakan rangkaian acara di mana peserta dapat bernyanyi, menari, akrobat, peran, drum, seni bela diri, memainkan alat musik, dan kegiatan lain untuk menunjukkan keterampilan yang dimiliki.

Oleh karena itu, Joko mengajak masyarakat untuk datang dan menyaksikan kemeriahan Bhayangkara Fest 2023 yang dimulai pada 21 Juli mendatang.***

Berita ini 102 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Jalankan Fungsi Tugasnya, Bhabinkamtibmas Aktif Silaturahmi Dengan Pemerintah Setempat

Headline

Koramil 03/Beduka Atas Meninggalnya Anggota Mitra Jaya Alm.Gunen S.Utomo

Berita Sumatera

Jalankan Bisnis Haram. BW Digelandang Jajaran Satres Narkoba Polres Lahat.

Headline

Berikan Rasa Aman Kepada Masyarakat, Polsek Pattallassang Giatkan Patroli Blue Light

Aceh

Dua Korban Tewas, Sopir Menghilang Minibus Terjun Kejurang Dikawasan Wisata Pantan Terong Aceh Tengah

Headline

Diduga Kuat Ada Kekerasan Terhadap Wartawan Oleh Oknum Anggota Dewan, FPII Angkat Bicara

Headline

MINIMALISIR LAKA LANTAS, SAT LANTAS POLRES GOWA BOOMINGKAN SPANDUK DI JALAN RAYA

Aceh

Komisi l DPRK Aceh Timur Buka Pendaftaran Calon Pansel Anggota KIP Periode 2023 – 2028, Ini Persyaratannya