RajaBackLink.com

Home / Aceh / Aceh Timur / Headline

Jumat, 21 Oktober 2022 - 14:49 WIB

Tangis Haru Nek Buliah Saat Terima Bantuan Sembako dari Kapolsek Banda Alam

Saiful Amri - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Aceh Timur Tangis haru Nek Buliah Budiman, pecah saat menerima bantuan paket sembako dari Kapolsek Banda Alam, Ipda Munawir, H.R.D.,S.K.M., Jum’at, (21/10/2022) pagi.

“Terimakasih sekali, atas bantuannya Pak Polisi,” kata Nek Buliah sesekali menyeka air matanya yang terus mengalir.

Janda sebatang kara yang berusia 53 tahun warga Dusun Bukit Mancang, Desa Seuneubok Simpang ini mengaku bersyukur mendapat bantuan kebutuhan bahan pokok dari Polsek Banda Alam dalam Program Jum’at Berkah.

Baca Juga :  Sinergi TNI-Polri Edukasi Warga Taat Protokol Kesehatan

Kapolsek mengatakan program bantuan sembako itu sengaja secara rutin dilaksanakan setiap Jum’at untuk melapisi pemerintah guna memberikan bantuan kepada masyarakat kurang mampu.

“Ini adalah bentuk kepedulian Polri dalam hal ini Polsek Banda Alam, dalam memulihkan perekonomian nasional atas dampak Covid-19 yang hingga saat ini belum berakhir serta dampak kenaikan harga BBM beberapa waktu yang lalu” ujar Kapolsek.

Baca Juga :  Patroli Blue Light Sat Lantas Polres Takalar Dalam Rangka Harkamtibmas 

Menurutnya bantuan ini disalurkan secara door to door. “Semoga bantuan ini bisa meringankan beban warga yang kurang mampu,” jelas Kapolsek Banda Alam Kapolsek Banda Alam Ipda Munawir H.R.D.,S.K.M.***

Berita ini 65 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Usai Shalat Jumat, Kapolsek Tombolopao Ajak Warga Ikut Vaksin 

Aceh

Pj Bupati Aceh Utara Terima Penghargaan Tinggi dari Mendikbud Nadiem Makarim. 

Headline

Satgas Pamtas Yonarhud Kostrad 16 Ikuti Dzikir Ramadhan Bersama Majelis Dzikir Al-Innabah

Daerah

Pemdes Tumpaan Satu Salurkan BLT-DD Bulan Desember Ini Pesan Kumtua Altje Sumilat

Headline

Cek Arus Balik di Tol Cikatama, Kapolri: Kemungkinan One Way Waktunya Diperpanjang

Headline

Presiden Jokowi Akan Hadiri Grand Launching Center Biofar SS Pengobatan Gratis Karya Juara Dunia Hadiah Kapolri Menampung Pasien Se-Nusantara dan Mancanegara

Headline

Irjen Remigius Sigit Trhardjanto Dimutasi Jadi Kadivkum Polri , Irjen Suryanbodo Asmoro Jabat Kapolda Kalbar

Daerah

Ladang Ganja Seluas 150 Hektare di Sumut Berhasil Diungkap